Patroli Siang dan Sambang ke tempat-tempat Objek Vital, Polsek Panguragan Polresta Cirebon sampaikan Himbauan Kamtibmas

    Patroli Siang dan Sambang ke tempat-tempat Objek Vital, Polsek Panguragan Polresta Cirebon sampaikan Himbauan Kamtibmas
    Cirebon -  Anggota Patroli Polsek Panguragan   Bripka Abdul Topik dan Anggota Babinkamtibmas melaksanan patroli malam hari ke tempat-tempat Obyek Vital seperti dipertokoan Alfamart, Indomart, Bank Bri, Kantor Pos, Pegadain berikut tempat sekolah di Wilayah hukum Polsek Panguragan Kec. Panguragan kab. Cirebon Jum'at, 27/12/2024 Anggota Patroli dan Anggota Babinkamtibmas Polsek Panguragan melaksanakan patroli siang hari sebagai bentuk pelayanan keamanan untuk warga  masyarakat maupun karyawan tokoh, Adapun Petugas patroli dan Anggota Babinkamtibmas dari Polsek Panguragan memberikan himbauan kepada karyawan agar selalu monitoring CCTV, Untuk antisipasi pencurian barang atau di Halaman palkir kendaraan dengan tujuan monitoring adanya kejahatan. Kapolresta Cirebon  Kombes Pol Sumarni, S.I.K, S.H., M.H Melalui  Kapolsek Panguragan Akp Agus Mintarto, SE Memerintahkan  kepada Anggota Patroli maupun Babinkamtibmas harus selalu melekat untuk selalu melaksanakan  patroli ke obyek Vital dan lainya untuk menjaga kondusifitas wilayah hukum Polsek Panguragan agar tercipta situasi kamtibmas yang aman dan kondusif

    polresta cirebon
    Panji Rahitno

    Panji Rahitno

    Artikel Sebelumnya

    Rutinitas pengaturan pagi hari Polsek Panguragan...

    Artikel Berikutnya

    Cipta Kondisi Pasca Pilkada Serentak 2024,serya...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Polri-TNI dan Satgas Ops Damai Cartenz-2025 Gelar Patroli Besar untuk Pulihkan Keamanan di Yalimo
    Terima Kunjungan Kepala BPOM, Kapolri Pastikan Sinergi Penindakan Mafia
    Kapolda Papua Kerahkan Satgas Operasi Damai Cartenz untuk Kejar Pelaku Kekerasan Bersenjata di Yalimo
    Ciptakan situasi kondusif Personil Polsek Pabuaran Polresta Cirebon, terus tingkatkan Operasi kenalpot tidak sesuai Spesifikasi Teknis (Bising)
    Kapolsek Sedong Polresta Cirebon melaksanakan giat Jum'at Curhat, di Kantor TTP Sedong.
    Polsek Pangenan Lakukan Patroli Dialogis di SPBU Desa Pangenan
    Giat Kapolsek, Kanit Binmas dan Bhabinkamtibmas laksanakan Jumat Curhat atau kopi aspirasi dengan masyarakat
    Polsek Waled Laksanakan Patroli Sore Hari, Antisipasi Pelanggaran Lalu Lintas dan Tawuran Pelajar
    Kapolsek Pabuaran Polresta Cirebon AKP Much. Soleh, SH. Sambangi Kantor Panwascam Ciledug, Ajak junjung Netralitas dan jaga Kamtibmas Jelang Pilkada Serentak 2024.
    Polsek Sedong Polresta Cirebon Tingkatkan Pelayanan dengan Pengaturan Lalu Lintas dan PH di Pertigaan Pasar Sedong
    Polsek Pangenan Lakukan Patroli Dialogis di SPBU Desa Pangenan
    Kapolsek Waled pimpin Kegiatan Rutin yang Ditingkatkan (KRYD)  Sambangi dan Kontrol Pos Kamling  di Desa Ciuyah Pasca Pilkada setelah malam Natal menjelang tahun baru 2025.
    Polsek Waled Laksanakan Patroli Sore Hari, Antisipasi Pelanggaran Lalu Lintas dan Tawuran Pelajar
    Kapolsek Pabuaran Polresta Cirebon AKP Much. Soleh, SH. Sambangi Kantor Panwascam Ciledug, Ajak junjung Netralitas dan jaga Kamtibmas Jelang Pilkada Serentak 2024.
    Polsek Arjawinangun menggelar Minggu kasih di Gereja Bethel Indonesi ( GBI ) tampung semua aspirasi pengurus Gereja GBI Arjawinangun.
    Polsek Waled Intensifkan Patroli ke Kantor PPK dan Panwascam Kec. Waled dan Kec. Pasaleman Kab. Cirebon.
    Polresta Cirebon Gelar Syukuran HUT Satpam Ke-44 Tahun 2024
    Kapolsek Kaliwedi Polresta Cirebon Berikan Bansos Berupa Paket Sembako
    Jaga Kondusifitas, Polsek Sedong Polresta Cirebon Laksanakan Patroli di Jalur Rawan
    Ciptakan Situasi Kamtibmas Yang Aman dan Kondusif, Polsek Sedong Laksanakan Patroli Malam

    Ikuti Kami